Yanti Sastrawan is an Indonesian writer and poet based in Stockholm, Sweden. Her writing career began from writing essays on social media behaviour and society as well as self-representation on social media, to collaborating with creative designers as a copywriter for various brands. Today, she primarily works in academic research within the media and communications discipline. When she is not working on her research project, she writes poetry where she also collaborates with other writers as well as visual artists.
Yanti Sastrawan adalah seorang penulis dan penyair Indonesia yang tinggal di Stockholm, Swedia. Karier menulisnya dimulai dari membuat esai tentang perilaku media sosial dan masyarakat, serta representasi diri di media sosial, dan kemudian berkembang menjadi kolaborasi dengan desainer kreatif sebagai copywriter untuk berbagai merek. Saat ini, ia utamanya mengerjakan penelitian akademis di bidang media dan komunikasi. Ketika tidak sedang mengerjakan penelitiannya, ia menulis puisi dan berkolaborasi dengan penulis lain serta seniman visual.